![]() |
Saus Tartar |
Bahan :
- 150 gram acar timun botolan
- 5 gram acar capers (sejenis acar tanaman dari italia, dijual botolan, kalau tidak ada tidak usah digunakan)
- 50 gram bawang bombay
- 50 gram parsley
- 3 butir telur rebus, ambil putihnya saja
- 500 gram mayonaise
- 1 sdt air jeruk lemon
Cara membuat :
- cincang halus timun acar, capers, bawang bombay, parsley dan telur rebus.
- Masukkan mayonaise, aduk rata lalu tambahkan air jeruk lemon. Aduk.
masakan barat
- Beef Stroganoff
- Ayam Marengo
- Beef Schnitzel
- Nasi Goreng Itali
- Sandwich Tofu-Telur
- Pizza Mini Jagung Manis
- Pizza Ala Indonesia
- Zuppa Soup
- Lasagna Bayam
- Sandwich Goreng
- Italian Tiramisu
- Burger Tahu
- Makaroni Panggang
- Biskuit "Lady Finger"
- Macaroni Schotel
- Omelet Krim Keju
- Steak Burger Kacang Merah
- Blackpepper Chicken Spaghetti
- Epol Choco Chip Brownies
- Lasagna Bolognese
- Spaghetti Saus Udang
- Spaghetti Bolognaise
Description: Saus Tartar
Rating: 4.5
Reviewer: Unknown
ItemReviewed: Saus Tartar
Posted by:Mbah Qopet
Mbah Qopet Updated at: 07.31
0 komentar
Posting Komentar