
RESEP KUE KERING KEJU KACANG ALMOND, orang bilang bikin kue itu tidak mudah, ngga mudah seperti memakannya. Tapi kalau kamu sekali mencoba membuatnya sendiri, kamu akan merasa bangga dan penasaran untuk mencoba Aneka Resep Kue Kering yang lainnya.
Resep Kue Kering Keju Almond, resep kue sederhana yang mudah diikuti, tapi soal rasa udah kebayang enaknya.Sebentar lagi lebaran, tidak ada salahnya kamu masukan kue yang satu ini dalam daftar kue untuk lebaran.
RESEP KUE KERING KEJU KACANG ALMOND
BAHAN :
- 225 gr Margarin
- 125 gr Gula halus
- 2 btr Kuning telur
- 400 gr Tepung terigu
- 20 gr Susu bubuk
- 50 gr Cream cheese
- 1 sdt Baking powder
- 50 gr Almond
- 1 btr Kuning telur
- 50 gr Almond, cincang kasar
- 50 gr keju parut
- Kocok mentega dan gula sampai lembut. Tambahkan telur, aduk rata. Masukan pula baking powder, susu bubuk, almond, cream cheese dan aduk hingga rata.
- Tambahkan tepung terigu, aduk sampai kalis.
- Giling tipis adonan, cetak sesuai selera, olesi dengan bahan olesan, lalu taburi dengan almond cincang dan keju parut secukupnya.
- Panggang dalam oven selama 25 menit dengan suhu 140 derajat Celcius, hingga matang.
- Siap disajikan.
Aneka Kue Kering
- Resep Kue Kering Putri Salju
- Resep Kue Kastengel Keju
- Resep Kue Kering Almond Keju
- Resep Kue kering Pie Coklat
- Resep Cheese Stick Rasa Bawang
- Resep Kue Kering Nastar Selai Apel
- Resep Kue Lebaran Semprit Coklat Strawberry
- Resep Kue Kering Susu Sederhana
- Resep Kue Kering Choco Chip Kelapa
- Resep Kue Kering keju Balut Mie
- Resep Kue Kering Coklat Kacang Mede
- Resep Kue Kering Kacang Havermut
- Kue Coklat Kenari
- Kaastengels
- Kue Nastar
Description: Resep Kue Kering Keju Kacang Almond
Rating: 4.5
Reviewer: Unknown
ItemReviewed: Resep Kue Kering Keju Kacang Almond
Posted by:Mbah Qopet
Mbah Qopet Updated at: 21.09
0 komentar
Posting Komentar