RESEP MEMASAK TUMIS PARE TAHU
Salah satu jenis sayuran yang sering kita temukan di pasar adalah pare atau paria. Tanaman menjalar dengan buah yang panjang bergerigi dan khas berasa pahit ini dikenal memiliki banyak khasiat, sehingga menjadikan sayuran ini benyak digemari. Berikut resep masakan sederhana tumis pare dan tahu.
Bahan :
- 250 gram pare, potong-potong sesuai selera, bersihkan
- 5 buah tahu ukuran kecil, potong-potong membentuk dadu, goreng
- 6 sdm air masak
- garam dan penyedap secukupnya
- minyak untuk menumis
- 2 butir bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 2 buah cabe merah keriting
- 1 buah tomat
- Pare diiris tipis atau seseuai selera, bersihkan. Tahu dipotong-potong membentuk dadu lalu goreng setengah matang, tiriskan.
- Panaskan minyak, tumis bumbu iris sampai wangi. Masukkan air, garam dan penyedap secukupnya, aduk rata. Masukkan pare, aduk dan masak hingga layu. Masukkan tahu, aduk rata dan masak hingga matang. Angkat dan siap untuk disajikan.
Tips : Jika ingin mengurangi rasa pahit, pare yang sudah diiris rebus sebentar dengan air garam.
Resep Aneka Sayur
- RESEP TUMIS ZUCCHINI OKRA DAGING GILING
- CARA MEMBUAT SEMUR JENGKOL SANTAN PEDAS
- RESEP JAMUR TIRAM SUWIR TELUR GORENG
- RESEP SAYUR ASEM ENAK
- RESEP SAYUR BENING PAKCOY TELUR PUYUH
- RESEP CAH KANGKUNG DAGING AYAM
- RESEP SAYUR SOP BENING ENAK SEDERHANA
- RESEP CAH BUNGA KOL AJAH
- RESEP TUMIS SAYURAN
- RESEP TUMIS BUNCIS KORNET
- RESEP TUMIS BROKOLI SAUS TIRAM
- RESEP CAPCAY KUAH
- RESEP CARA MEMBUAT SAYUR LODEH ENAK DAN GURIH
- RESEP BUNCIS CAH CUMI ASIN
- RESEP SAYUR SOP BROKOLI CEKER AYAM
- RESEP TUMIS SAWI PUTIH TAHU TELUR
- RESEP SAYUR TUMIS SELADA SAMBAL TERASI
- RESEP TUMIS TOGE TAHU SOSIS
- RESEP TUMIS BUNGA BAWANG JAMUR KUPING
- RESEP TUMIS KIKIL KACANG PANJANG
- RESEP SAYUR ASEM
- RESEP TUMIS KANGKUNG SAUS TIRAM
- RESEP CARA MEMBUAT SAPO TAHU ENAK
- RESEP TUMIS TAHU SAWI HIJAU
- RESEP MASAKAN PRAKTIS TUMIS SAYUR CUCIWIS
Description: RESEP CARA MEMBUAT TUMIS PARE TAHU
Rating: 4.5
Reviewer: Unknown
ItemReviewed: RESEP CARA MEMBUAT TUMIS PARE TAHU
Posted by:Mbah Qopet
Mbah Qopet Updated at: 01.38
0 komentar
Posting Komentar