RESEP DENDENG BALADO PADANG
Berikut adalah resep bikin dendeng balado kering yang merupakan makanan asli nusantara khas Sumatera Barat beserta panduan cara memasaknya.
Bahan dan Bumbu :
- ½ kg daging sapi, buang lemak dan urat
- 1 sdm air jeruk nipis untuk lumuran
- 1 sdm garam untuk lumuran
- 12 buah cabe merah, tumbuk kasar
- 8 butir bawang merah, tumbuk kasar
- 1 sdt garam
- 1 sdm air jeruk nipis
- minyak untuk menggoreng dan menumis
- Daging diiris tipis agak lebar, lumuri dengan air jeruk nipis dan garam. Diamkan hingga 15 menit. Jemur di bawah sinar matahari hingga kering.
- Panaskan minyak, goreng irisan daging dengan api kecil hingga renyah, angkat dan tiriskan, sisihkan.
- Panaskan minyak, tumis bawang merah dan cabe merah hingga harum, tambahkan garam dan air jeruk nipis, aduk rata. Masukkan daging, angkat dan sajikan.
Resep Aneka Daging
- RESEP MASAKAN DAGING SAPI KUAH SANTAN
- RESEP TUMIS DAGING SAPI PEDAS BUMBU TERIYAKI
- RESEP TONGSENG KAMBING
- RESEP GULAI KAMBING
- RESEP CARA MEMBUAT ANEKA BUMBU SATE
- RESEP SEMUR DAGING SAPI PEDAS
- RESEP RENDANG PADANG DAGING SAPI
- RESEP EMPAL GENTONG KULINER KHAS CIREBON
- RESEP ROLADE DAGING SAPI SAUS TIRAM
- RESEP BULGOGI MASAKAN DAGING PANGGANG ALA KOREA
- RESEP MARAK KAMBING
- RESEP CARA MEMBUAT SEMUR DAGING GILING
- RESEP KEBAB DAGING SAPI
- RESEP CARA MEMBUAT BAKSO BAKAR KECAP ENAK SEDERHANA
- RESEP TUMIS DAGING SAPI LADA HITAM
- RESEP TUMIS KULIT SAPI PEDAS MANIS
- CARA MEMBUAT RENDANG PADANG ENAK
- RESEP CARA MEMBUAT EMPAL DAGING
- RESEP GEPUK DAGING SAPI BANDUNG
- RESEP SATE MARANGGI
- CARA MEMBUAT ABON SAPI
- RESEP IGA BAKAR MADU ENAK
- RESEP SATE AYAM ENAK KHAS MADURA
- RESEP SATE MADURA DAGING KAMBING ASLI
Description: RESEP DENDENG BALADO KERING PADANG
Rating: 4.5
Reviewer: Unknown
ItemReviewed: RESEP DENDENG BALADO KERING PADANG
Posted by:Mbah Qopet
Mbah Qopet Updated at: 19.48
0 komentar
Posting Komentar