
BAHAN :
- 250 gram Tepung Ketan
- 1 bh Jahe, memarkan.
- 2 btg Sereh, memarkan.
- Kacang goreng tanpa kulit.
- Air 1 lt.
- Gula pasir secukupnya.
- Pembuatan wedang diawali dengan merebus air dengan gula, sereh dan jahe sampai mendidih. Matikan api setelah mendidih.
- Uleni tepung ketan dengan air matang hangat sedikit demi sedikit sampai adonan bisa dibentuk.
- Adonan dibagi 3 bagian satu tetap putih, yang satu bagian warnai merah sedikit, satu warnai hijau (daun suji dan daun pandan ditumbuk beri air sedikit disaring). Lalu bentuk sebesar biji kelereng.
- Didihkan air dalam panci. Masukkan bulatan-bulatan tepung ketan atau ronde masak sampai mengapung angkat.
- Masukkan bulatan ronde ke dalam air wedang.
- Cara penyajian wedang ronde tiga warna ini cukup mudah, tinggal tuangkan ronde ke dalam mangkuk dan ditabur dengan kacang goreng.
Resep aneka minuman
- RESEP MINUMAN TRADISIONAL BIR PLETOK KHAS BETAWI JAKARTA
- RESEP CARA MEMBUAT KOPI BUAH MENGKUDU ENAK
- RESEP MINUMAN SUSU KAMBING ETAWA MURNI
- RESEP KOPI DINGIN COFFEE MILKSHAKE ALA CAFE SHOP
- RESEP KOPI PISANG ENAK DAN NIKMAT
- RESEP KOPI MADU BAGI PECINTA KOPI SPESIAL BULAN RAMADHAN
- RESEP NUTELLA STRAWBERRY SMOOTHIE
- RESEP WEDANG COKLAT MAKNYUS
- RESEP STRAWBERRY WHITE CHOC SHAKE
- RESEP MINUMAN SEGAR BERBUKA PUASA BULAN RAMADHAN 2012 1433 H
- RESEP MINUMAN SEGAR DINGIN ES DOGER TERENAK
- RESEP MINUMAN DINGIN ES CINCAU TEH SUSU SAPI SEGAR
- RESEP MINUMAN PANAS KOPI LUWAK ASLI WHITE KOFFIE
- RESEP MINUMAN KOPI BATOK PALING NIKMAT
- RESEP MINUMAN PANAS TEH TAHLUA
- RESEP BUKA PUASA MILKSHAKE KURMA STROBERI SEGAR
- RESEP MINUMAN ES SHANGHAI SEGAR
- RESEP MINUMAN KOPI DURIAN ASOY GEBOY
- RESEP RAHASIA COCA COLA ASLI
- RESEP ES DAWET GRANDUL KETAN KHAS BLITAR
- RESEP PUNCH BROCOLI
- RESEP WEDANG RONDE KARAMEL
Description: RESEP MINUMAN PANAS WEDANG RONDE TIGA WARNA HANGAT
Rating: 4.5
Reviewer: Unknown
ItemReviewed: RESEP MINUMAN PANAS WEDANG RONDE TIGA WARNA HANGAT
Posted by:Mbah Qopet
Mbah Qopet Updated at: 03.27
0 komentar
Posting Komentar