kue kue kering juga hadir sebagai pelengkap makanan ringan tradisional yang ada di wilayah nusantara ini. Meskipun di era modern ini proses pembuatan kue kue kering lebih mudah dan cepat karena didukung dengan adanya peralatan yang sudah modern dan lengkap, namun keberadaan makanan ringan tradisional tetap tidak terpinggirkan, tetapi justru tetap ada sebagai pendamping kue kue kering.
Kue kue kering biasanya banyak diproduksi menjelang lebaran, berapapun banyaknya produksi kue kue kering ini di saat menjelang hari raya pasti akan habis terjual. Ini adalah salah satu keuntungan lain jika anda mempelajari cara membuat kue kue kering. Disaat menjelang hari raya anda bisa memproduksi dalam jumlah banyak lalu di kemas dalam kemasan yang praktis dan menarik.jika anda bisa memanfaatkan momen ini anda bisa mendapat keuntungan dari menjual kue kue kering yang anda produksi sendiri.
Ada beragam resep kue kue kering di negeri ini.Dari beberapa generasi resep kue kue kering ini datang secara turun temurun namun keaslian citarasa yang dihasilkan tidak pernah berubah, ini adalah bukti bahwa orang Indonesia tetap konsisten dalam menjaga kelestarian kuliner yang diwariskan oleh para leluhurnya.
Beberapa Resep kue kue kering indonesia bisa anda temukan di bawah ini.Anda bisa mencobanya di rumah. Dengan banyaknya kue kue kering Indonesia yang diproduksi semoga bisa menyisihkan jajanan yang bersifat instan khas bangsa lain, dan tetap melestarikan makanan khas Indonesia.
Resep :
Kue kering kacang mede
Kue kering biji ketapang
Kue kering batang kornet
Kue kering sagu poyah
Kue kering pangsit ebi mini
Kue kering Jan Hagel
Kue kering gula kelapa
Kue kering makaron coklat
Description: Kue kue kering
Rating: 4.5
Reviewer: Unknown
ItemReviewed: Kue kue kering
Posted by:Mbah Qopet
Mbah Qopet Updated at: 09.14
0 komentar
Posting Komentar