Berikut adalah cara membuat salah satu dari aneka macam kue kering yaitu kue kering kacang mede
Bahan :
1) Tepung cap koki = 200 gram
- Mede tumbuk = 75 gram
- Baking powder = 2 gram (± ½ sdt)
- Garam = 1 gram (± ½ sdt)
2) Butter = 100 gram
- Margarine = 100 gram
- Gula bubuk = 200 gram
- Kuning telur = 2 butir
Cara Membuat :
- Persiapan bahan 1)
* Ayak tepung terigu cap koki dan baking powder sampai rata (2x ayak)
* Masukkan kacang mede tumbuk dan garam kedalam campuran tepung dan
aduk sampai rata.
- Pengerjaan Adonan, bahan 2)
* Kocok butter, Margarine dan gula sampai mengcream ± 3menit dengan
speed 3 (kecepatan tinggi)
* Masukkan telur satu persatu sambil dikocok sampai tercampur rata ±
2 menit dengan speed 3 (kecepatan tinggi).
- Masukkan bahan 1) kedalam adonan sedikit demi sedikit sambil diaduk dengan spatula
- Cetak diatas loyang yang sudah dipoles dengan margarine, beri
kacang mede untuk hiasan diatasnya.
- Panggang dengan suhu antara 140–180°C sampai matang ± 35 menit
Temukan salah satu aneka macam kue kering yang lain yaitu masakan kue kering biji ketapang
cara membuat bolu
Kue-kue
- Cara Membuat Bakpao
- Resep Kue Abuk
- Kue Apem
- Cara Buat Kue Wajik Jawa
- Resep Strawberry Cake
- Cara Membuat Getuk Ubi Keju
- Cara Masak Kue Lapis Keju
- Banana Brownies dengan kacang tabur
- Masakan Kue Kering Biji Ketapang
- Membuat Kue Kering Batang kornet
- Kue Indonesia Sagu Poyah
- Kue Kue Idonesia Kue Gula Kelapa
- Kue Tradisioal Indonesia Pangsit Ebi Mini
- Cake Bayam Berkeju
- Cara Membuat Roti Cane
- Resep Coklat Praktis Cake Coklat
- Resep Donat
- Resep Nusantara Bolu Gulung Selai Kismis
- Resep Masakan Praktis Dan Mudah Kue Pasir
- Resep Kue Jan Hagel
- Resep Kue Terbaru Tar Kelapa Muda
- Resep Masakan Kue Bolu Gulung Cokelat
- Kumpulan Resep Makanan Membuat Bakpia
- Resep Kue Indonesia Ontbijkoek
Description: Aneka Macam Kue Kering
Rating: 4.5
Reviewer: Unknown
ItemReviewed: Aneka Macam Kue Kering
Posted by:Mbah Qopet
Mbah Qopet Updated at: 07.19
0 komentar
Posting Komentar