Bahan :
* 200 g kangkung
* 5 bawang putih
* 3 bawang merah
* 1/2 sdt garam
* 1/2 sdt merica
* 1 sdm saus tiram
* 100 g udang
* 1 sdt kecap asin
Cara Membuat :
Udang, buang kepala dan kulitnya, direndam air jeruk selama 15 menit. Tiriskan. Tumis bawang merah, bawang putih, garam, merica, saus tiram, kecap asin, masukkan udang, setelah udang berubah warna, masukkan kangkung, aduk-aduk
tumis
- Resep Tumis Kikil Cabe Hijau
- Resep Asem-Asem Buncis Daging
- Resep Sosis Asam Manis
- Resep Cap Cay Goreng
- RESEP MEMASAK TERIYAKI
- Tumis Sayur Paku Bunga Pepaya
- Tumis Bunga Pepaya Cakalang
- Resep Cah Bayam Teri Nasi
- Tumis Bayam Tauco
- TIPS MENUMIS SAYURAN
- Resep Brokoli Saus Tiram
- Tumis Tahu Tauge
- Oseng Tempe Gembus
- Resep Cumi Terong Saus Mentega
- Resep Terong Saus Tiram
- Resep Terong Penyet
- Resep Tumis Terong Pedas
- Resep Oseng Ikan Peda Daun SIngkong
- Resep Cumi Ca Kangkung
- Tumis Daun Paku
- Tumis Kerang Cabe Hijau
- Resep Orak-Arik Buncis
- Resep Oseng-Oseng Kangkung
- Resep Oseng-oseng Daun pepaya
Description: Resep Ca Kangkung Udang
Rating: 4.5
Reviewer: Unknown
ItemReviewed: Resep Ca Kangkung Udang
Posted by:Mbah Qopet
Mbah Qopet Updated at: 23.00
0 komentar
Posting Komentar