
100 ml air
175 gram gula pasir (saya pake 150 gr aja)
1 butir telur
2 sdm minyak goreng
300 gram tepung terigu
1/2 sdt baking powder
1/4 sdt soda kue
100 gram wijen
minyak untuk menggoreng
Cara membuat:
1. Didihkan air dan gula sampai gula larut. Dinginkan.
2. Kocok telur dan minyak sampai rata. Masukan sirup gula sedikit demi sedikit sambil dikocok rata (saya pake mikser speed rendah 2 - 3 menit)
3. Tambahkan tepung terigu, baking powder, dan soda kue sambil diayak dan aduk rata.
4. Timbang masing masing 10 gram, bentuk bulat (lebih kecil dari bola pingpong). celupkan kedalam air. Gulingkan di wijen
5. Panaskan minyak goreng. Goreng onde-onde hingga merekah dan matang (dikutip dari sitenya mbak lisa, makasih banget atas sharing resepnya mbak)
Gorengan
- GETUK GORENG SINGKONG
- PISANG GORENG WIJEN
- PERKEDEL JAGUNG
- SUKUN GORENG TEPUNG
- BAKWAN KENTANG
- BAKWAN UDANG
- TEMPRO
- PISANG GORENG BUMBU
- CUCUR UDANG
- PERKEDEL KENTANG versi 2
- KUE ALI-ALI
- PERKEDEL TAHU
- KRANDON
- Pisang Goreng Kipas
- PERKEDEL KACANG MERAH
- JEMPUT PISANG
- NANGKA GORENG
- TAHU SELIMUT PIYA
- PIYA - PIYA (Bakwan Kampung)
- MISOA GORENG
- RISOLES
- BASO ACI GORENG
- BITTERBALLEN
- KACANG METE GORENG
Description: ONDE-ONDE KETAWA
Rating: 4.5
Reviewer: Unknown
ItemReviewed: ONDE-ONDE KETAWA
Posted by:Mbah Qopet
Mbah Qopet Updated at: 07.24
0 komentar
Posting Komentar